Oleh : Agus Sholehul Huda, S.Pt.
Pendahuluan
Orang jawa mengenalnya dengan sebutan "Gemak", memiliki postur tubuh yang kecil dengan berat badan sekitar 200 gram. Dulu, didalam mata kuliah peternakan, tidak sedikitpun puyuh menjadi bahasan, tapi sekarang sudah mulai diteliti dan dikembangkan.
Produktifitas puyuh bisa mencapai lebih 300 butir per tahun, tidak kalah dengan jenis unggas lain.
Dari hewan kecil yang dipandang remeh oleh peternak-peternak pada umumnya, memiliki potensi profit yang sangat besar bila dibanding dengan jenis unggas lain.
Keunggulan beternak puyuh dibanding unggas lain
- Modal kecil (perbandingannya 1 ayam = 8 ekor puyuh)
- Harga lebih stabil
- Mudah diternakkan dengan lahan terbatas
- Cepat dapat hasil, usia 60 hari sudah bisa mencapai 50% (bandingkan dengan ayam petelur yang baru mulai produksi diusia 4,5 bulan)
- Memiliki pasar potensial baik telur maupun daging.
Apa semudah itu?
Dengan potensi profit yang demikian besar, tentu saja ada resiko dan pekerjaan yang lebih ekstra, bagi pemula mungkin sulit, tetapi bagi yang berpengalaman, beternak puyuh tidak ubahnya dengan memelihara ternak lainnya.
Perbandingan antara telur dengan berat badan puyuh 1 : 18, bandingkan dengan telur ayam ras dibanding berat badan adalah 1 : 30. Dibanding dengan berat badan, telur puyuh lebih besar dari telur ayam. Dengan berat yang besar tentu saja menguntungkan, tetapi juga memberi konstribusi kematian pada saat puncak produksi yaitu "prolaps", istilah jawa "kebebeng".
Tingkat kematian puyuh berkisar antara 1 - 3 % per bulan. Tergantung dari manajemen baik managemen produksi maupun managemen kesehatan.
Bagaimana agar menghasilkan profit yang tinggi?
Sudah menjadi hal yang biasa di bumi indonesia ini budaya ikut-ikutan. Melihat orang lain sukses beternak puyuh, mereka ikut tanpa harus belajar dengan benar dan kesiapan mental dalam mengelola puyuh. Sehingga banyak peternak pemula yang sering gulung tikar, karena dianggap sebagai usaha sampingan. Sehingga usaha puyuh tersebut menjadi tidak dikontrol dengan baik layaknya memelihara hewan ternak, sekedar memberi pakan dan minum tanpa memperhatikan kondisi ternaknya.
Postur tubuh puyuh yang kecil, pemberian pakan harus betul-betul tepat takaran, bila konsumsi kurang dari yang seharusnya diberikan, bisa dipastikan produksinya akan turun (bisa sampai 30%). Reaksi turunnya produksi di puyuh langsung pada hari berikutnya, untuk memulihkan lagi dibutuhkan waktu 4 - 7 hari. Hal-hal seperti ini yang kadang menjadikan peternak pemula gulung tikar. Konsumsi puyuh per hari pada kisaran 20 gram - 25 gram per ekor dengan standar protein kasar 21%.
Perbandingan antara telur dengan berat badan puyuh 1 : 18, bandingkan dengan telur ayam ras dibanding berat badan adalah 1 : 30. Dibanding dengan berat badan, telur puyuh lebih besar dari telur ayam. Dengan berat yang besar tentu saja menguntungkan, tetapi juga memberi konstribusi kematian pada saat puncak produksi yaitu "prolaps", istilah jawa "kebebeng".
Tingkat kematian puyuh berkisar antara 1 - 3 % per bulan. Tergantung dari manajemen baik managemen produksi maupun managemen kesehatan.
Bagaimana agar menghasilkan profit yang tinggi?
Sudah menjadi hal yang biasa di bumi indonesia ini budaya ikut-ikutan. Melihat orang lain sukses beternak puyuh, mereka ikut tanpa harus belajar dengan benar dan kesiapan mental dalam mengelola puyuh. Sehingga banyak peternak pemula yang sering gulung tikar, karena dianggap sebagai usaha sampingan. Sehingga usaha puyuh tersebut menjadi tidak dikontrol dengan baik layaknya memelihara hewan ternak, sekedar memberi pakan dan minum tanpa memperhatikan kondisi ternaknya.
Postur tubuh puyuh yang kecil, pemberian pakan harus betul-betul tepat takaran, bila konsumsi kurang dari yang seharusnya diberikan, bisa dipastikan produksinya akan turun (bisa sampai 30%). Reaksi turunnya produksi di puyuh langsung pada hari berikutnya, untuk memulihkan lagi dibutuhkan waktu 4 - 7 hari. Hal-hal seperti ini yang kadang menjadikan peternak pemula gulung tikar. Konsumsi puyuh per hari pada kisaran 20 gram - 25 gram per ekor dengan standar protein kasar 21%.
- Kasih Sayang; perhatian yang diberikan akan memberikan konstribusi yang sangat bagus bagi produksi ternak tersebut, ternak akan menjadi nyaman, bila timbul penyakit bisa segera tahu. Semua yang bernyawa membutuhkan hal tersebut.
- Lakukan Managemen yang baik; Pemberian pakan yang sesuai takaran, beri air minum ad libitum, lakukan kebersihan kandang secara rutin (parameternya : apabila kita nyaman dalam kandang tersebut, berarti puyuh kita juga nyaman), Biosecurity minimal 2x seminggu, pemberian lampu dimalam hari (puyuh produksi pada sore hari, untuk ovulasi membutuhkan rangsangan cahaya), beri vitamin & antibiotik yang tepat, dan lakukan vaksinasi tepat waktu. Lakukan Recording dengan baik (catatan produksi harian, mortalitas, dll).
- Menabung dikala untung, ini yang sering dilupakan peternak. Ingat, tidak selamanya harga telur akan bagus dan dalam 1 tahun terjadi keadaan yang jelek minimal 2 bulan dalam 1 tahun. Bila tidak ada cadangan dana untuk beli pakan, bisa dipastikan gulung tikar! produksi akan cepet rusak, bila pakan tidak sesuai yang dibutuhkan puyuh.
- Terpenting : Ikhlas....
(Kapasitas usaha : 1.000 ekor puyuh)
Parameter :
- Usia produksi : 14 bulan (usia 16 bulan dari DOQ)
- Rata-rata produksi : 80%
- Konsumsi pakan/hr: 20 gr - 25 gr.
- Mortalitas/bulan : 2 %
- Harga telur rata2 : Rp. 15.000,-/kg
- BEP produksi : 56%
- Jumlah telur/kg : 92 butir
- Harga pakan/kg : Rp. 3710,-
- Nilai afkir/ekor : Rp. 1.800,-
- Sisa Puyuh afkir : 700 ekor sampai akhir periode
- Daya tahan Kandang : 36 bulan
- Pembuatan kandang utama : @ Rp. 1.250,-/ekor = (Rp. 1.250.000,-)
- Pebuatan kandang baterai : @ Rp. 1.750,-/ekor = (Rp. 1.750.000,-)
- Pembelian puyuh remaja (30 hari) : @ Rp. 4.000,-/ekor = (Rp. 4.000.000,-)
- Biaya pakan s.d. produksi 56% : @ Rp. 3.710,-/ekor = (Rp. 2.292.000,-)
- Ongkos tenaga kerja/1000 ekor : Rp. 75.000,- = (Rp. 75.000,-)
B. PENDAPATAN
- Hasil penjualan telur : 8,25 kg x 30 x 14 bl @ Rp. 15.000,-=(Rp. 51.975.000,-)
- Puyuh afkir : 700 ekor @ Rp. 1.800,- = (Rp. 1.260.000,-)
C. BIAYA PRODUKSI
- Pakan (PP-3) = 20 kg x 30 hr x 14 bl @ Rp. 3.710,- = (Rp. 31.164.000,- )
- Obat dan Vaksinasi = @ Rp. 80,- x 14 bl = (Rp. 1.120.000,-)
- Tenaga Kerja = @ Rp. 75.000,- x 14 bln = (Rp. 1.050.000,-)
D. LABA KOTOR (B - C) = Rp. 19.901.000,-
E. LABA BERSIH (D-A) = Rp. 10.534.000,-
- Laba bersih per bulan = Rp. 658.375,-
- Prosentase laba/modal = 112,5% per 16 bulan- Rata-rata pendapatan per bulan = 7%
Note :- Masih memiliki kandang 1,5 periode pemeliharaan. Modal berikutnya : Rp. 6.367.000,-
- Harga telur puyuh tertinggi Rp. 19.000,-/kg. keuntungan bisa lebih dari itu.
KESIMPULAN
Puyuh memiliki potensi yang sangat besar untuk dijadikan sumber pendapatan, baik dalam usaha skala besar maupun usaha rumahan. Pendapatan bersih Rp. 658.375,- sangat memberi arti bagi masyarakat.
Namun demikian, dalam membudidayakan puyuh dibutuhkan managemen yang bagus, telaten (ulet), dan disiplin.
Diperlukan pendampingan-pendampingan agar diperoleh hasil yang baik bagi peternak pemula.
========================= end====================
AYO BETERNAK PUYUH...!!!
SBBU melayani konsultasi gratis dan pelatihan/sekolah lapang budidaya puyuh dan lele setiap 2 minggu sekali (minggu ke-2 dan ke-4).... Jaya Petaniku, Jaya Peternakku, Jaya Indonesiaku....
==========sbbu=========
bagai mna klu saya pesan puyuh siap telur k tanjung balai sumatra utara ,brap perekornya.?
BalasHapusPengiriman keluar pulau belum bisa kami lakukan, resiko kematian sangat tinggi... kecuali DOQ (anakan puyuh) dan telur tetas, kami bisa kirim.
BalasHapusklo beli telur tetas nya, berapa per biji nya..
BalasHapusPak Imam lokasi dimana? harga telur tetas Rp. 400 - Rp. 500 per biji. bisa minta no hp? trmksh
BalasHapussalam damai, saya ayub dari surabaya.
BalasHapussaya ingin berternak puyuh, tapi masalahnya saya belum tau apa2 tentang masalah ternak ini. trus mau tanya juga, harga puyuh siap telur /ekornya berapa +ongkir ke surabaya? skalian mau tanya tempat pembelian pakan dan pengepul yg mau membeli hasil ternak nanti dimana? mohon pencerahannya pak, terima kasih. GBU :)
Salam Pak Ayub... Harga puyuh siap telor 5.600 belum ongkos kirim. Pembelian pakan bisa beli di poultry shop terdekat, kalau boleh tahu, surabayanya mana pak?
BalasHapusPak surya boleh minta nomeer telfonyA? Ini nomer wa saya..
HapusAsslamualaikum.
BalasHapusBerapa jumlah minimal pembelian puyuh siap telur di UD. SURYA BAYU BUANA UNGGAS?
Terima kasih
Alamat pak Mohammad Qoirul dimana? berapapun kami layani. Tks
Hapussalam kenal pak, saya rusbandik dr situbondo,
BalasHapusberapa biaya pengiriman puyuh ke situbondo.
trims,
Ongkos kirim 200rb pak... brp pun jumlah pembelian kami kirim dengan mengganti ongkos kirim tersebut. Pembelian minimal 1000 ekor, bebas ongkos kirim.
Hapusass..
BalasHapussaya fahrur dri ambulu jember..
saya ingin memulai usaha ternak puyuh, tpi sya blum tahu apa2 soal puyuh..
mungkin anda bisa ngasih solusi pd sya...???
sya tunggu di email sangpatih06@gmail.com
Pak fahrur alamatnya ambulu mana?
HapusKami siap memberi bimbingan teknis.
untuk update harga peroktober berapa pak? rencanannya akhir bulan oktober atau awal november saya mau pesen bibit puyuhnya. oh ya kasih harga yang lengkap ya pak, mulai dari starter,remaja sampai yang siap produksi. saya dari bondowoso pak,dan rencananya order 1000ekor dulu(gratis ongkir kan)
BalasHapusBisa minta alamat e-mail nya pak/bu...? harga saya infokan via email. Tks
Hapussudah saya email pak, minta no kontaknya, di blog gak ada
HapusOk mas...
HapusGan saya bondowoso...bsa mnta nomer handphonenya...
BalasHapusAda alamat email pak andy? Sy kirim ke alamat email p andy.
HapusSlmt mlm pak, sy tonny hokon dri flores, sy skrg lg ternak puyuh msh dl skala rumah tangga. Sy jg smentara tetaskan telurnya. Sy msh blm tau tentang jenis2 obat2an / vaksin antibiotik dan vitamiin untuk jenis Doq yg bru berumur 1-20 hari. Mhn diberi petunjuk. Makasi
BalasHapusSelamat malam pak tonny, bisa minta alamat email pak tonny? Program kesehatan pemeliharaan puyuh saya email ke alamat bpk. Salam sukses!
HapusAssalamu'alaykum
BalasHapuskalo pengiriman Doq ke wilayah NTB (lombok) bisa tidak pak?
trus harga dan biaya kirim berapa?
apakah bibit (Doq) yang di SBB bisa untuk indukan unggul karena qt ada rencana untuk pengembangan bibit. terima kasih
Wa'alaikumsalam, baik pak Abdul. Kami bisa kirim ke ntb, via bandara (port to port).
HapusKami juga menyediakan indukan unggul (parent stock) untuk pembibitan yang akan bpk kerjakan.
Tujuan Mataram (BIL=bandara internasional lombok) via bandara Juanda biaya kirim per box 150.000,- untuk usia 0 hari per box isi 300 ekor.
Saya dari bondowoso minta no. HP/E-mail pak
BalasHapusMohon Dimaklumi pak saya masih baru mau memulai usaha ternak puyuh
alamat email saya : 89dwicahyono@gmail.com
Baik pak dwi, alamat email sy : ud.sbbu@ymail.com atau gustop9@gmail.com
Hapuskalai puyuh siap telur berapa gan per/ekor, bisa ngga kirim ke sumbawa besar?
BalasHapusBisa bu emy, bisa minta no hp atau email? Kami sudah rutin kirim puyuh remaja ke palu sulteng.
HapusBu emy, saya bisa kirim sampai bandara Mataram (Bandara Int Lombok), ongkir per box Rp.150.000,-
HapusUntuk info dan pemesanan puyuh di Surya Bayu Buana Unggas (Puyuh Unggul PS), sms ke 0813-5828-2444. Bisa kirim antar pulau via cargo udara/pesawat.
BalasHapuspak agus sy bisa minta informasinya tentang puyuh dan harganya sy baru mau mulai, baru pemula, ini alamt email sy j4nnin@mail.com
BalasHapusBaik pak Jani Afandi, informasi sudah saya kirim ke alamat email bpk
Hapuspak agus, minta informasi utk harga DOQ puyuh, ini e-mail saya : sigityudho_bpn@yahoo.co.id
BalasHapusBaik pak sigit, sudah saya kirim ke alamat email bapak. Tks
Hapus-Agus-
Mohon ma'af dan Alhamdulillah Blog kami bisa aktif kembali, beberapa waktu lalu PIN Blog kami tidak terdeteksi.
BalasHapusUntuk pemesanan bibit puyuh, indukan puyuh (parent stock), DOC Ayam Kampung, Ayam Arab, Broiler dan Layer bisa menghubungi no hp 081-358-282-444 (SMS-fast Respont).
Kami siap melayani pengiriman antar pulau antar propinsi.
Terima Kasih
pak agus, apa benar di UD.SBBU ada pelatihan buat peternak puyuh pemula...?
BalasHapusdan saya juga minta informasi utk harga DOQ puyuh mohon di e-mail ke saya : d_excel@yahoo.com
trimakasih sebelumnya
Betul pak danie, aktifitas pelatihan akan kami mulai lagi pada minggu ke-2 bulan maret.
HapusUntuk bulan Januari-Pebruari kami libur.
Informasi harga doq kami kirim ke alamat email d_excel@yahoo.com.
Terima kasih
Pak untuk pakan puyuh usia 30hr apa namanya? Trims.
BalasHapusLebih baik lagi kalau puyuh diberi pakan stater sampai usia 35 hari agar diperoleh berat badan atau peforma puyuh yg ideal dan siap berproduksi... Usia 36 diganti dengan pakan puyuh petelur dan banyak tersedia berbagai merk fi pabrik2 pakan yg ada.
HapusAtau kalau pak agus mau formulasi sendiri/self mixing bisa juga, sy minta alamat emailnya pak, formulasi sy kirim ke alamat email pak agus.
Nama saya hasanuddin di Maluku,
BalasHapussaya ingin beternak puyuh, tapi skala rumahan. kira-kira untuk memulai indukan atau DOQ. bisakah saya pesan sekitar 50 ekor sj. trims.salam
Pak, berapakah harga telur dan ongkir ke Maluku. telur tetas itu telur puyuh yang nanti saya tetaskan sendiri kan?..tims infonya?.. ini alamat email saya lahasanuddin@gmail.com
BalasHapusSalam pak Hasanudin... Untuk pengiriman ke luar pulau/propinsi ada bbrp prosedure yang dilalui, termasuk karantina. Bisa saja kami kirim dalam jumlah tersebut, tetapi akan jatuh harga sangat tinggi sampai Maluku.
BalasHapusInfo detalnya kami email ke alamat pak hasanudin. Tks
masih ada pelatihannya? kalo ad minta infonya email = faridfebri@yahoo.co.id
BalasHapusAda Sdr Nur Farid, email ud.sbbu@ymail.com
BalasHapusInsya'allah dimulai bulan april. Minimal peserta 5 orang.
Pak... sy mau pesan DOQ afkiran usia 1hari..untuk makanan reptil dan BOP...
BalasHapusBerapa harga/box...???
Bisa kirim ke surabaya ???
alamatnya ambulu mana pa? saya ingin belajar sekaligus berternak puyuh, mohon bimbingannya terima kasih, salam kenal saya kiki' pak dr jember, terima kasih
BalasHapussaya tertarik untuk ternak puyuh pak, tapi belum tau nama vitamin yg harus di berikan dan pakan nya. kalau ke daerah saya di Aceh apa bisa di kirim untuk doQ yg satu hari pak. terima kasih. email : sriawlinaaz@yahoo.com
BalasHapusApakah Anda mencari bisnis pinjaman? pinjaman pribadi, pinjaman rumah, kredit mobil, pinjaman mahasiswa, hutang konsolidasi pinjaman, pinjaman tanpa jaminan, modal ventura, dll... Atau Anda telah menolak pinjaman oleh bank atau lembaga keuangan untuk alasan apapun. Kami adalah pemberi pinjaman swasta, pinjaman untuk bisnis dan individu di tingkat bunga yang rendah dan terjangkau suku bunga 2%. Jika tertarik? Hubungi kami hari ini di (danieljohnhome@gmail.com) dan mendapatkan pinjaman Anda hari ini
BalasHapusSalam
Daniel Yohanes investasi tim
Pak saya pegen sekali berternak puyuh pasal di daerah saya ngawi belum ada,tpi saya belum tahu cara berternak puyuh , klo mau belaja sama bapak bisa kan?,, sape bisah, baru berternak di daerah saya nanti
BalasHapusmau beli bibit puyuh, lokasi saya sidoarjo,
BalasHapusbs minta no Hp-nya SBBU
saya mau beli bibit puyuh 200 ekor apa ada bibit puyuh sekarang dan saya minta no hp???
BalasHapussaya mau beli bibit puyuh 200 ekor apa ada bibit puyuh sekarang dan saya minta no hp???
BalasHapusSaya mau pesan puyuh remaja,berapa harga per ekornya ya? Sekalian mau belajar cara meracik/mencampur pakannya. Mohon infonya bisa dikirim via email : bintangunik2@gmail.com.
BalasHapusMohon info bibit puyuh umur 0 - 1 hari per ekornya brpa pak ?
BalasHapusEmail : andriustrilaksono@gmail.com
Untuk respon cepat, konsultasi dan pemesanan mohon kirim ke ud.sbbu@ymail.com
BalasHapusSore pak..mau order puyuh petelur remaja brp per ekor pak
HapusSore pak..mau order puyuh petelur remaja brp per ekor pak
HapusMalem pak... Saya mau tanyak harga DOQ/box sampek berapa pak....
BalasHapusDan minimal pembeliannya berapa box pak..
Maaf pak saya mai tnyak hrga brung puyuh 4minggu berpa
BalasHapusSaya mau beternak puyuh petelur,namun saya belum tau tentang perawan puyuh petelur tersebut,apakah bapak bersedia memberikan bimbingan kepada saya ??? Tks
BalasHapus